}

Pelatihan Program Pendidikan Ketrampilan

SMPN 4 Semin menyelenggarakan Pelatihan Program Pendidikan Ketrampilan Tahun 2010. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai realisasi Program Pendidikan Ketrampilan yang telah mendapatkan bantuan dana dari pemerintah pusat sebesar Rp 15.000.000,-. Dana tersebut selain digunakan untuk penyelenggaraan pelatihan juga untuk membeli berbagai peralatan yang digunakan dalam Program Pendidikan Ketrampilan. Ketrampilan yang dipilih untuk dikembangkan adalah kriya kayu. Mulai tahun ajaran 2010-2011, Ketrampilan Kriya Kayu dijadikan sebagai mata pelajaran muatan lokall untuk kelas VII. Disamping itu untuk makin memperkaya kemampuan siswa, Program Pendidikan Ketrampilan Kriya Kayu ini juga diselenggarakan dalam bentuk kegiatan ekstrakurikuler yang diampu oleh Bapak Subagyo, S.Pd.



Berikut Jadwal Pelatihan Program Pendidikan Ketrampilan yang telah diselenggarakan pada tanggal 5 Oktober 2010  sampai dengan 9 Oktober 2010.


JADWAL PELATIHAN PROGRAM PENDIDIKAN KETERAMPILAN
TAHUN 2010

Hari/tanggal
Waktu
Kegiatan
Pembimbing
Selasa,
5 Oktober 2010
13.00-13.30 WIB
Pembukaan
Hargo Warsono ,S.Pd

13.30-14.30 WIB
Dasar Life Skill
Hargo Warsono, S.Pd

14.30-15.30 WIB
Pembentukan Karakter Pekerja Profesional
Drs.Sidiyanto
Rabu,
6 Oktober 2010
13.00-14.00 WIB
Manajemen Usaha
M. Abidin Raharjo, S.S

14.00-15.00 WIB
Pengenalan Alat Krj :    Mesin Scroll dan Bor
Subagyo,S.Pd
Kamis,
7 Oktober 2010
13.00-14.00 WIB
Pengenalan Alat Krj;  Mesin Amplas dan Pasah
Subagyo,S Pd

14.00-15.00 WIB
Pengenalan Alat Krj;  Kompresor
Subagyo,S Pd
Jum’at,
8 Oktober 2010
13.00-14.00 WIB
Latihan Penggunaan Mesin Scroll
Subagyo,S Pd

14.00-15.00 WIB
Latihan Penggunaan Mesin Bor
Subagyo,S Pd
Sabtu,
9 Oktober 2010
13.00-14.00 WIB
Latihan Penggunaan Mesin Amplas dan Pasah
Subagyo,S Pd

14.00-15.00 WIB
Latihan Penggunaan Kompresor
Subagyo,S Pd

15.00-15.30 WIB
Penutupan
Drs. Sidiyanto


Download : Materi Pelatihan Pendidikan Ketrampilan

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Pelatihan Program Pendidikan Ketrampilan"

Posting Komentar

Tinggalkan komentar Anda yang santun sebagai tanda mata persinggahan Anda, terimakasih